Bola.net - - Ander Herrera mengakui bahwa Paul Pogba merupakan salah satu figur yang amat penting di Manchester United musim ini.
Pogba sudah absen membela United sejak ia mengalami cedera hamstring di pertandingan Liga Champions melawan Basel.
Namun MU seperti tak merindukannya, usai mereka menang 4-0 atas Crystal Palace di pertandingan terakhir. Meski demikian, Herrera mengatakan bahwa pemain Prancis merupakan sosok vital dalam skuat inti Setan Merah.
"Saya senang bermain dengan Paul. Kami tahu kualitasnya. Dia bermain dengan kebebasan, jadi anda tak bisa memintanya terus ada di satu posisi, karena anda akan kehilangan kualitasnya. Jadi, ketika anda bermain dengannya, anda tahu dia bisa memenangkan pertandingan untuk anda," tutur Herrera di Supporteren.
Paul Pogba
"Saya kira tidak ada terlalu banyak gelandang yang bisa mencetak 10 gol dan memberi 12 assist, jadi kita harus memberikan kebebasan yang ia butuhkan untuk memenangkan pertandingan."
"Matic, Carrick, dan Fellaini, serta saya sendiri harus membantunya menjadi pemain terbaik dunia. Jika kami ada di sana untuk memberi tim keseimbangan, dia bisa mencetak gol dan memberi anda assist. Dia pemain yang fantastis."
Herrera masuk sebagai pemain pengganti ketika tim menang atas Crystal Palace pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan Mourinho Cadangkan Luke Shaw
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 23:49
-
MU Belum Jalani Tes Yang Sesungguhnya Musim Ini
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 22:53
-
Persaingan Martial dan Rashford Berefek Positif Bagi MU
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 20:54
-
Sang Ayah Sebut Nasib Blind di MU Tak Terlalu Buruk
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 14:50
-
Matic Prediksi Fellaini Akan Bersinar Musim Ini
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 14:28
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR