Laga antara kedua tim juga diwarnai dengan penampilan apik dari Heurelho Gomes, yang pernah ditangani Hiddink semasa di PSV pada tahun 2004 dan 2006.
Hiddink lantas tak ragu memberikan pujian pada mantan anak buahnya tersebut.
"Kami bermain lebih bagus dari pekan ke pekan. Saya ingin menantikan apa yang terjadi berikutnya. Bagaimana tim bermain, terutama di 20 hingga 25 menit akhir, ketika kami terus mendapat tekanan," tutur Hiddink pada BT Sport.
"Sekali lagi, saya kira penjaga gawang lawas saya dari tim sebelumnya, Gomes, menunjukkan penampilan yang luar biasa, jika tidak saya rasa kami akan mampu meraih kemenangan."
Chelsea sendiri sebelumnya mampu mencatat kemenangan 1-0 atas Arsenal di laga yang berlangsung di Emirates. [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta: MU Tantangan Berat bagi Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 23:04
-
Liga Italia 4 Februari 2016, 22:23

-
John Terry Bisa ke MU, Arsenal dan City
Liga Inggris 4 Februari 2016, 20:27
-
Courtois Tak Puas dengan 10 Kali Tak Terkalahkan
Liga Inggris 4 Februari 2016, 19:20
-
Courtois Rela Jika Terry Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 15:55
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR