Penyerang berusia 22 tahun itu mampu tampil apik ketika dipinjamkan ke Middlesbrough musim lalu di divisi Championship. Ia pun diperkirakan bakal mendapat tempat di skuat The Blues pada musim ini.
Akan tetapi ternyata Jose Mourinho justru meminjamkannya ke Crystal Palace. Namun pada akhirnya ia kembali lagi ke Stamford Bridge setelah hanya bermain enam kali di klub tersebut. Hiddink sendiri sepertinya juga akan kembali meminjamkan Bamfrod ke klub lain.
Namun, Hartson menyarankan pada Hiddink agar ia memberikan kesempatan pada Bamford untuk unjuk gigi bersama skuat utama The Blues.
"Mourinho melepas Bamford, namun ia sudah tak di klub itu lagi. Hiddink pasti akan mau melihat permainannya. Chelsea berada posisi untuk memasukkannya dalam tim. Anda tak akan pernah tahu apa yang bisa diberikan oleh seorang striker hingga Anda memasukkannya ke dalam skuat," cetus Hartson pada BBC Sport.
"Mereka butuh striker. Masuk akal (bagi Chelsea) untuk mempertahankan Bamford selama enam bulan ke depan," serunya. [initial]
Baca Juga:
- Manfaatkan Oscar dan Willian, Chelsea Harap Texeira Tolak PSG
- Zouma: Inilah Penampilan Terbaik Chelsea
- Chelsea Ingin Segera Ikat John Stones
- Willian, 8 Gol, 7 Dari Luar Kotak
- Lima Perubahan Yang Sudah Dilakukan Guus Hiddink di Chelsea
- Terry: Chelsea Kecewakan Banyak Orang
- Tottenham dan Chelsea Berebut Stadion Wembley
- Hiddink Akui Kondisi Chelsea Sekarang Lebih Sulit
- Hiddink: Hazard Tak Seperti Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Remy Ajukan Permintaan Untuk Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2016, 23:54
-
Hiddink Ubah Mentalitas Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2016, 23:26
-
John Terry: Kami Pelan Tapi Pasti
Liga Inggris 4 Januari 2016, 23:21
-
Carragher Sebut Chelsea Sukses Hajar Palace Berkat Fabregas
Liga Inggris 4 Januari 2016, 19:57
-
Hiddink Diminta Beri Bamford Kesempatan Main di Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2016, 18:46
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR