Bola.net - - Mantan pemain , Glenn Hoddle, mendesak Mauricio Pochettino untuk terus bertahan di klubnya sekarang.
Manajer Spurs sudah berulangkali dikabarkan masuk dalam daftar calon manajer baru Real Madrid, seiring upaya presiden Florentino Perez untuk mencari suksesor Zinedine Zidane.
Andai Madrid menutup musim ini tanpa meraih satu pun trofi, Perez akan mendepak Zidane dan merekrut manajer baru - Pochettino dianggap punya peluang besar menggantikan posisi pria Prancis.
Namun Hoddle mengatakan di Sportsmole: "Mengapa dia harus pergi ke klub, yang usai delapan bulan jika ada masalah dia bisa saja langsung dipecat?"
Mauricio Pochettino
"Dia menyukai klub dan coba membangun sesuatu di sini. Saya kira dia ingin meninggalkan Tottenham dengan catatan bagus, dengan meraih gelar juara."
Pochettino baru saja membawa anak buahnya mengalahkan Manchester United 2-0 dalam laga lanjutan Premier League di Wembley kemarin.
Akhir pekan ini mereka akan melawat ke Anfield untuk menghadapi Liverpool.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Dituntut Berkontribusi Lebih Oleh Zidane
Liga Spanyol 2 Februari 2018, 23:36
-
Jawaban Zidane Soal Sikap Pasif di Bursa Transfer
Liga Spanyol 2 Februari 2018, 22:39
-
Zidane Tanggapi Rumor Pemecatannya dari Madrid
Liga Spanyol 2 Februari 2018, 22:06
-
PSG Masih Belum Selevel dengan Real Madrid
Liga Champions 2 Februari 2018, 17:56
-
5 Pemain Yang Seharusnya Dibeli Real Madrid di Januari
Editorial 2 Februari 2018, 16:04
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR