Seperti yang telah santer berkembang, Van Gaal dikabarkan tak akan lagi menangani Setan Merah pada musim depan dan digantikan Jose Mourinho. Rumor kepergian itu semakin kencang dengan ketiadaan Van Gaal di video promosi tur pramusim musim depan.
Namun Pereira menolak untuk mengomentari kedatangan pelatih yang juga asal Portugal itu dan menegaskan dukungan penuhnya kepada Louis van Gaal.
"Jujur, yang berbicara paling banyak tentang ini adalah surat kabar, para pemain tidak," ujarnya kepada O Jogo.
"Pelatih kami sekarang adalah Louis van Gaal, yang akhir-akhir ini mendapatkan hasil yang lebih baik dan memiliki kontrak hingga 2017," tambah kiper yang kini dipinjamkan ke Rochdale tersebut.
"Itu tak akan terlihat baik bagi saya untuk berbicara tentang calon lain untuk mengambil tempatnya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Siapkan Gaji 250 Ribu Pounds Per Pekan Untuk Ibrahimovic
Liga Inggris 25 Maret 2016, 13:30
-
Hormati Van Gaal, Pemain MU Emoh Bicarakan Mourinho
Liga Inggris 25 Maret 2016, 12:30
-
Donald Love Merasa Diabaikan Louis van Gaal
Liga Inggris 25 Maret 2016, 11:00
-
Inggris Tak Ingin Bebani Bocah Ajaib MU, Marcus Rashford
Piala Eropa 25 Maret 2016, 10:00
-
Lucas Main Sebagai Bek Tengah, Ini Kata Forlan
Liga Inggris 25 Maret 2016, 06:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR