Bola.net - - Pelatih Stoke City, Mark Hughes, menilai Manchester United akan mengejar tanda tangan penyerang Everton Romelu Lukaku untuk menggantikan Zlatan Ibrahimovic. MU dinilai akan menang bersaing dengan Chelsea dalam mendapatkan Lukaku.
Lukaku merupakan mantan pemain Chelsea yang saat ini bermain di Everton. Pemain asal Belgia ini mengumpulkan 26 gol di semua kompetisi musim lalu. Di Premier League, ia merupakan top skor kedua setelah Harry Kane.
Chelsea yang diduga akan membuang Diego Costa marak dikabarkan akan memulangkan Lukaku ke Stamford Bridge. Sementara itu, MU juga tertarik dan akan mengejar tanda tangan Lukaku setelah ditinggalkan penyerang utamanya, Zlatan Ibrahimovic.
MU dikabarkan telah mengajukan penawaran cukup tinggi untuk Everton agar mendapatkan Lukaku dalam bursa transfer musim panas tahun ini. Klub yang ditangani Jose Mourinho ini dipercaya ada pada urutan paling depan dalam mendapatkan Lukaku.
Hughes yang pernah bermain di Everton dan Manchester United menilai Lukaku akan sukses jika gabung dengan pasukan Setan Merah. Ia menduga bahwa MU akan bekerja keras untuk mendapatkan Lukaku dan mengalahkan para pesaingnya.
"Banyak diskusi dalam hal ke mana ia [Lukaku] akan menuju," ucap Hughes.
"Banyak yang mengaitkannya dengan Chelsea tapi sepertinya ia akan gabung Manchester United."
"Dengan kenyataan Manchester United kehilangan Zlatan, mereka akan mengejar Lukaku," paparnya.
26 - Romelu Lukaku's 26 goals in all comps last season was the most by an Everton player since Gary Lineker (40 in 1985-86). Crisp. pic.twitter.com/oYJEiBJU5Y
— OptaJoe (@OptaJoe) July 6, 2017
Baca Juga:
- Hughes Nilai Lukaku Akan Sukses di MU
- Kapten Sevilla Resmi Gabung Leicester City
- Proses Pemulihan Cedera Lancar, Tapi Ings Belum Tahu Kapan Bisa Merumput Lagi
- Proses Penyembuhan Cedera Mane Berjalan Lancar
- Eks Arsenal Ini Punya Firasat Buruk Soal Sanchez
- Karena Gaji, Arsenal Disarankan Untuk Melepas Sanchez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hughes Prediksi Lukaku Akan Jatuh ke Pelukan MU
Liga Inggris 6 Juli 2017, 22:52
-
Hughes Nilai Lukaku Akan Sukses di MU
Liga Inggris 6 Juli 2017, 22:36
-
Kiper Stoke Bermimpi Gabung MU
Liga Inggris 6 Juli 2017, 21:02
-
MU Setuju Beli Lukaku 75 Juta Pounds
Liga Inggris 6 Juli 2017, 17:05
-
Barton: Rooney Kembali ke Everton Akan Fenomenal
Liga Inggris 6 Juli 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR