Bola.net - - Kiper , Hugo Lloris, mengakui bahwa dirinya bukanlah sosok anak yang terlalu menggemari sepakbola ketika masih berusia muda.
Penjaga gawang Prancis itu tampil bagus ketika klubnya menang 3-1 atas Real Madrid di Liga Champions semalam, meski sempat takluk oleh gol hiburan Los Blancos via Cristiano Ronaldo.
Namun siapa sangka bahwa Lloris sendiri sebelumnya tak pernah berniat menekuni sepakbola secara serius. Ia malah berharap bisa menjadi petenis profesional.
Untung bagi para penggemar Tottenham, ia kemudian memutuskan bergabung dengan akademi Nice di usia 13 tahun dan memainkan total 119 laga untuk klub yang bermarkas di kampung halamannya.
Hugo Lloris
"Saya memulai semuanya dengan raket tenis," tutur Lloris menurut Sportsmole.
"Kemudian, saat rehat sejenak dari tenis, saya mulai bermain sepakbola dengan kawan-kawan saya. Saat itu saya masih berusia lima tahun. Saya tidak tahu mengapa saya tiba-tiba ingin menjadi kiper."
"Mungkin karena saya bisa menjulurkan kaki saya ke arah lawan dan juga mengambil resiko."
Tottenham akan bermain melawan Crystal Palace di pertandingan Premier League yang akan dimainkan di Wembley akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane: Tottenham Bisa Kalahkan Tim Manapun!
Liga Champions 2 November 2017, 19:37
-
Pochettino Layangkan Pujian pada Dele Alli
Liga Champions 2 November 2017, 18:02
-
Pochettino: Yang Penting Kami Lolos
Liga Champions 2 November 2017, 17:39
-
Sergio Ramos Ogah Salahkan Pemain Real Madrid
Liga Champions 2 November 2017, 17:06
-
PSG Kini Kesengsem Pochettino, Kesampingkan Mourinho
Liga Eropa Lain 2 November 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR