Pihak Hull tak menyebutkan berapa mereka merogoh koceknya untuk menebus Jelavic. Namun diyakini, dana sebesar 6,5 juta pounds telah dikeluarkan Hull untuk menebus pemain 28 tahun tersebut.
"Ini sebuah kesempatan bagus bisa bergabung dengan Hull. Kami memiliki skuat hebat serta tim yang bagus," ujar Jelavic seperti dilansir situs resmi Hull.
Sementara itu, hengkangnya Jelavic adalah keputusannya sendiri. Merasa tak memiliki tempat di Everton, ia merayu mantan klubnya tersebut untuk hengkang. Tujuannya yaitu bermain di tim utama agar bisa membela Kroasia di pentas Piala Dunia nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hull Resmi Datangkan Jelavic Dari Everton
Liga Inggris 16 Januari 2014, 01:02
-
Ketimbang United, Baines Pilih Bertahan di Everton
Liga Inggris 15 Januari 2014, 22:45
-
Moyes Dapat Dukungan Eks Anak Buah di Everton
Liga Inggris 14 Januari 2014, 01:26
-
'Lompatan Super' Ronaldo Bikin Lukaku Takjub
Open Play 11 Januari 2014, 19:30
-
Jelavic Selangkah Lagi Gabung Hull
Liga Inggris 11 Januari 2014, 11:10
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR