Bola.net - - Penyerang Manchester United, Zlatan Ibrahimovic berpesan kepada rekan-rekannya agar berhati-hati selama jeda Internasional. Ibra berharap tidak ada rekan-rekannya yang cedera selama membela Timnas Masing-masing agar siap menghadapi Arsenal.
Seperti yang sudah diketahui, seluruh kompetisi akan libur pada pekan ini menyambut datangnya Jeda Internasional. Beberapa punggawa Manchester United seperti Wayne Rooney, Marcus Rashford, David De Gea, Juan Mata, Marcos Rojo dll akan dipanggil untuk membela tim nasional masing-masing untuk kualifikasi Piala Dunia 2018.
Ibra sendiri berharap tidak ada rekan setimnya yang pulang dalam keadaan cedera usai membela timnas masing-masing. "Semoga saja semua kembali ke tim dengan bugar dan tidak mendapat cedera di Tim Nasional mereka. Saya tahu betul keadaan itu ketika saya masih aktif membela Swedia" beber Ibra kepada MUTV.
"Saat ini saya akan beristirahat dan semoga saja semua pemain kembali dengan fokus yang 100%. Jika kami bisa memenangkan dua, tiga, atau empat pertandingan beruntun maka kepercayaan diri akan datang secara alami kepada kami"
"Sejauh ini kami sering tidak beruntung dalam beberapa pertandingan, di mana kami seharusnya memenangkan pertandingan-pertandingan tersebut. Namun nyatanya kami kalah dalam pertandingan itu dan kami akan terus berlatih dengan keras untuk mencapai tujuan yang kami inginkan" tandas striker 35 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 7 November 2016, 22:54

-
Cedera Mata Van Persie Ternyata Tak Parah
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 22:15
-
Tak Perlu Gol Indah, Pogba Ingin Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 7 November 2016, 22:09
-
Ibrahimovic Minta Maaf Tak Bisa Turun untuk Hadapi Arsenal
Liga Inggris 7 November 2016, 21:42
-
Kata Cantona, Messi Sekarang Mirip Justin Bieber
Bolatainment 7 November 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR