
Bola.net - - Penyerang Manchester United, Zlatan Ibrahimovic mengatakan bahwa dirinya merasa semakin baik seiring bertambah usia dan merasa masih bisa bermain hingga usia 50 tahun.
Zlatan Ibrahimovic memang masih menunjukkan ketajamannya bersama Manchester United musim ini. Banyak yang ragu penyerang Swedia itu bisa tajam saat didatangkan dari PSG musim panas ini.
Namun Ibrahimovic menjawab semua keraguan itu dengan catatan 16 gol yang dia cetak di semua kompetisi untuk Manchester United sejauh ini. Saking percaya dirinya, penyerang yang kini menapaki usia 35 tahun tersebut mengaku dirinya semakin oke dalam permainannya.
"Saya merasa bahagia, saya merasa baik-baik saja. Bahkan saat saya berumur 35 tahun, pikiran saya seperti umur 20 tahun," katanya seperti dilansir Soccerway.
"Saya juga berpikir bahwa saya bisa main sampai umur 50 tahun, tapi itu bukan tergantung pada saya," sambungnya.
"Semakin tua, maka saya semakin oke, seperti anggur merah! Anda suka? Saya contoh sempurna dari itu. Saya semakin oke seiring bertambahnya umur," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan MU, Inilah Klub Pilihan Payet Jika Pindah
Liga Inggris 19 Desember 2016, 20:36
-
Zlatan Sosok Pemain Ideal Versi Jones
Liga Inggris 19 Desember 2016, 20:01
-
Gerard: Carrick Tidak Boleh Dibiarkan Bawa Bola Terlalu Lama
Liga Inggris 19 Desember 2016, 15:53
-
Ibrahimovic: Seperti Anggur, Semakin Tua, Saya Semakin Bagus
Liga Inggris 19 Desember 2016, 14:00
-
Hoddle: Rooney Mulai Nikmati Posisi Barunya Di MU
Liga Inggris 19 Desember 2016, 12:34
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR