Three Lions tengah mencari manajer baru, usai Roy Hodgson memutuskan mundur pasca tim tersingkir dari Euro 2016 lewat kekalahan memalukan di babak 16 besar di tangan Islandia.
"Itu adalah keputusan yang sulit. Namun manajer terbaik sudah direkrut oleh tim lain dan apakah mereka ingin menangani Inggris? Saya kira kita harus melihatnya dari sudut berbeda, mungkin menggantikan manajer senior berpengalaman, dengan manajer muda yang siap mencoba banyak hal dan pemain baru," tutur Lampard di Sky Sports.
"Ketika anda melihat manajer Inggris dan juga pengalaman yang mereka punya - ada banyak manajer yang punya pengalaman bagus di Premier League. Namun lihat apa yang dilakukan Jerman. Mereka punya mantan pemain seperti Oliver Bierhoff, yang punya karakter. Kemudian ada Joachim Loew, yang menggantikan Jurgen Klinsmann. Saya kira mereka seperti keluarga dan FA bisa mengubah diri mereka menjadi seperti itu."
"FA harus coba berpikir lebih modern. Ketika saya berbicara dengan Dan Ashworth, jujur, ia punya pemikiran yang maju. Itu adalah pembicaraan via telepon, dan saya memberikan pendapat saya mengenai apa yang terjadi di Euro dan juga apa yang terjadi di tim sekarang." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 14 Juli 2016, 23:49

-
Mourinho Tidak Alergi Pemain Muda
Liga Inggris 14 Juli 2016, 23:16
-
Benni McCarthy: Mourinho Akan Parkir Bus di MU
Liga Inggris 14 Juli 2016, 23:07
-
Lepas Schweinsteiger, MU Dituntut Beri Pesangon
Liga Inggris 14 Juli 2016, 22:49
-
McCarthy: Para Pemain MU, Mourinho Tidak Menakutkan!
Liga Inggris 14 Juli 2016, 22:30
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR