Fakta yang mengejutkan dari daftar ini adalah, tercecernya Lionel Messi ke peringkat 5. Di FIFA 15, mega bintang Barcelona itu masih berada di peringkat 3.
Lantas siapa yang menempati peringkat teratas? Adalah Hakan Calhanoglu, pemain Bayer Leverkusen itu berhasil nangkring di puncak sebagai penendang bebas terbaik kali ini. Menariknya, Calhanoglu bukanlah pemain yang mampu menembus deretan 10 besar di FIFA 15 musim kemarin.[initial]
Sementara itu, Andrea Pirlo yang di FIFA 15 menjadi pemuncak harus rela turun satu peringkat ke peringkat kedua.
Berikut daftar 10 besar penendang terbaik FIFA 16:
1. Hakan Calhanoglu (Bayer Leverkusen)
2. Andrea Pirlo (New York City FC)
3. Zlatko Junuzovic (Werder Bremen)
4. Juan Arango (Club Tijuana)
5. Lionel Messi (Barcelona)
6. Memphis Depay (Manchester United)
7. Rasmus Elm (Kalmar FF)
8. Mehmet Ekici (Trabzonspor)
9. Alban Meha (Konyaspor)
10. Marco Reus (Borussia Dortmund)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Daftar 10 Penendang Bebas Terbaik FIFA 16
Liga Inggris 16 September 2015, 10:00
-
Son Bisa Bermain Sebagai Striker
Liga Inggris 12 September 2015, 09:37
-
Kedatangan Alumni MU Ini Bikin Lars Bender Bahagia
Liga Eropa Lain 9 September 2015, 10:17
-
Leno: Chicharito Banyak Pengalaman Eropa di Bayer Leverkusen
Liga Eropa Lain 9 September 2015, 09:13
-
Salam Perpisahan, Chicharito Tak Sebut Van Gaal
Liga Inggris 3 September 2015, 17:47
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR