Antonio Valencia melepas nomor punggung 7 yang dipakainya musim lalu dan kembali ke nomor 25. Valencia memang tak tampil terlalu impresif musim lalu dengan memakai nomor keramat itu.
Bagi para penggemar gosip, kosongnya nomor 7 di United adalah sebuah tanda bahwa David Moyes memberikan 'ruang' bagi Cristiano Ronaldo. Seperti diketahui, United memang tengah berusaha memulangkan Ronaldo ke Old Trafford.
Selain itu, Wilfried Zaha, Nick Powell, Guillermo Varela dan Fabio da Silva sepertinya belum menentukan nomor punggung baru. Berikut adalah nomor punggung skuad United.
1 De Gea, 2 Rafael, 3 Evra, 4 Jones, 5 Ferdinand, 6 Evans, 8 Anderson, 10 Rooney, 11 Giggs, 12 Smalling, 13 Lindegaard, 14 Chicharito, 15 Vidic, 16 Carrick, 17 Nani, 18 Young, 19 Welbeck, 20 Van Persie, 21 Henriquez, 23 Cleverley, 24 Fletcher, 25 Valencia, 26 Kagawa, 27 Macheda, 28 Buttner, 31 Wootton, 33 Bebe, 38 Keane, 40 Amos, 50 Johnstone. (MUFC/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Lini Serang Paling Mematikan di Eropa
Editorial 12 Agustus 2013, 20:35
-
United Siapkan Paket Tawaran Untuk Bajak Bale
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 19:50
-
Moyes: Pertikaian Dengan Rooney Karangan Media
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 19:45
-
United Mengambang, Garay Mulai Jengah
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 18:45
-
Mengenal Sekilas Wonderkid United, Adnan Januzaj
Editorial 12 Agustus 2013, 17:54
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR