
Bola.net - Bintang Borussia Dortmund Jadon Sancho saat ini sedang menikmati karier yang bagus di Jerman. Namun, ia memberi isyarat akan kembali ke Premier League suatu saat nanti.
Pemain internasional Inggris itu merupakan salah satu prospek terpanas di sepakbola Eropa. Sancho sudah menunjukkan performa yang cukup mengesankan selama di Jerman.
Penampilan Sancho itu membuatnya mendapat panggilan memperkuat timnas Inggris. Bahkan, ia menjadi starter untuk The Three Lions di bawah kepemimpinan Gareth Southgate.
Manchester United adalah salah satu klub raksasa Eropa yang berminat merekrut Sancho. Bahkan Setan Merah sudah dikaitkan dengan pemain berusia 19 tahun itu selama 12 bulan terakhir.
Kembali ke Premier League
Sancho meninggalkan Manchester City untuk bergabung dengan Dortmund dua tahun lalu. Sekarang, sang pemain mengungkapkan bahwa ia tertarik kembali ke Premier League.
"Saya tidak bisa mengatakan masa depan tetapi saya tidak keberatan (kembali ke Premier League)," kata Sancho seperti dilansir Manchester Evening News.
"La Liga, saya juga tidak keberatan, tapi kami belum tahu. Saya merasa setiap liga sangat kompetitif. Premier League adalah salah satu liga terbaik di dunia, semua orang tahu itu."
Perhatian Media
Meski tertarik kembali ke Inggris, Sancho mengaku tidak terganggu dengan spekulasi tentang masa depannya. Sancho percaya pindah ke Jerman sudah membantunya terhindar dari perhatian media.
"Saya tidak terlalu memperhatikan semua media. Saya hanya mencoba untuk tetap fokus pada permainan saya," kata Sancho.
"Jelas berada di Jerman menghilangkan tekanan media dan saya pikir itu sangat membantu saya dan membuat saya tetap fokus."
Sumber: Manchester Evening News
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Inter, Sanchez Bahagia Bisa Reuni Dengan Lukaku
Liga Italia 3 September 2019, 23:22
-
Awas MU! Daniel James Bisa Jadi The Next Adnan Januzaj
Liga Inggris 3 September 2019, 22:00
-
Jesse Lingard Diklaim Belum Pantas Kenakan Nomor Punggung Tujuh di MU
Liga Inggris 3 September 2019, 21:40
-
Suka Tidak Suka, MU Masih Butuhkan Jesse Lingard
Liga Inggris 3 September 2019, 21:20
-
Ternyata, Tim Pelatih MU Sempat Ragukan Kualitas Daniel James
Liga Inggris 3 September 2019, 21:00
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR