
Bola.net - Jadwal putaran kedua Carabao Cup 2024/2025 hari ini, Rabu 28 Agustus 2024. Laga-laga dari Piala Liga Inggris musim ini bisa disaksikan lewat live streaming di Vidio.
Carabao Cup musim ini merupakan edisi ke-65. Liverpool bertindak sebagai juara bertahan usai mengalahkan Chelsea 1-0 via babak extra time dalam partai final di Wembley, 25 Februari 2024 lalu.
Putaran kedua Carabao Cup musim ini diikuti sebanyak 50 tim, termasuk 13 klub dari Premier League alias kompetisi kasta tertinggi Inggris. Selain itu ada pula dua klub teratas Championship serta 35 tim pemenang putaran pertama.
Salah satu tim yang bakal bertanding adalah Oxford United, klub anyar Marselino Ferdinan. Menarik dinanti apakah bintang Timnas Indonesia itu bakal mendapat kesempatan debut pada putaran kedua ini.
Selain itu, dua pemain Timnas Indonesia lainnya juga masih berpartisipasi di ajang ini. Mereka adalah Elkan Baggott bersama Blackpool dan Nathan Tjoe-A-On bareng Swansea City.
Jadwal Siaran Langsung Carabao Cup Hari Ini

Coventry City vs Oxford United
Coventry Building Society Arena
Rabu, 28 Agustus 2024
01.45 WIB
Siaran langsung: Champions TV 1
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Simak jadwal putaran kedua Carabao Cup 2024/2025 selengkapnya di bawah ini.
Rabu, 28 Agustus 2024

- 01:15 WIB - Middlesbrough vs Stoke
- 01:45 WIB - Barnsley vs Sheffield United
- 01:45 WIB - Barrow vs Derby
- 01:45 WIB - Blackburn vs Blackpool
- 01:45 WIB - Brighton vs Crawley
- 01:45 WIB - Coventry vs Oxford United
- 01:45 WIB - Everton vs Doncaster
- 01:45 WIB - Fleetwood vs Rotherham
- 01:45 WIB - Grimsby vs Sheffield Wed
- 01:45 WIB - Harrogate vs Preston
- 01:45 WIB - Leicester vs Tranmere
- 01:45 WIB - Millwall vs Leyton Orient
- 01:45 WIB - QPR vs Luton
- 01:45 WIB - Shrewsbury vs Bolton
- 01:45 WIB - Walsall vs Huddersfield
- 01:45 WIB - Watford vs Plymouth
- 02:00 WIB - Birmingham vs Fulham
- 02:00 WIB - Crystal Palace vs Norwich
Kamis, 29 Agustus 2024

- 01:30 WIB - Wolverhampton vs Burnley
- 01:45 WIB - Wimbledon vs Ipswich Town
- 01:45 WIB - Cardiff City vs Southampton
- 01:45 WIB - Colchester vs Brentford
- 01:45 WIB - Swansea vs Wycombe
- 01:45 WIB - West Ham vs Bournemouth
- 02:00 WIB - Nottingham Forest vs Newcastle
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resmi: Adi Satryo Dipanggil Timnas Indonesia dalam Lawatan ke Arab Saudi
Tim Nasional 27 Agustus 2024, 23:15
-
AFF Umumkan Jadwal Baru Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Mulai Main 9 Desember 2024
Tim Nasional 27 Agustus 2024, 20:42
-
Lawan Arab Saudi, Pengamat: Indonesia Tak Perlu Menang
Tim Nasional 27 Agustus 2024, 17:55
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR