
Bola.net - Pekan kedua Premier League musim 2019-2020 mempertemukan Wolverhampton vs Manchester United, Selasa (20/8/2019) dini hari WIB. Laga di Molineux Stadium ini akan disiarkan secara langsung di TVRI dan live streaming di Mola TV.
Pada pekan pembuka, Wolves hanya imbang 0-0 melawan tuan rumah Leicester City. Sementara itu, MU membungkam Chelsea 4-0 di Old Trafford lewat gol-gol Marcus Rashford (2), Anthony Martial, dan Daniel James yang masuk sebagai pemain pengganti.
Musim lalu, MU tak sekali pun menang dalam tiga pertemuan melawan Wolves di semua kompetisi. MU ditahan imbang 1-1 di Old Trafford pada pekan ke-6, kemudian takluk dengan skor identik 1-2 di kandang Wolves saat bertemu di putaran ke-6 FA Cup dan pekan ke-33 Premier League.
Dapatkan panduan jadwal dan live streaming laga Wolverhampton vs Manchester United selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Jadwal Pekan ke-2 Premier League 2019/2020
Waktu: Selasa 20 Agustus 2019, 02:00 WIB
Pertandingan: Wolverhampton vs Manchester United
Live Streaming: Mola TV [klik tautan ini]
Hasil Pertandingan
Sabtu 17 Agustus 2019
Arsenal 2-1 Burnley
Aston Villa 1-2 Bournemouth
Brighton 1-1 West Ham
Everton 1-0 Watford
Norwich 3-1 Newcastle United
Southampton 1-2 Liverpool
Manchester City 2-2 Tottenham Hotspur
Minggu 18 Agustus 2019
Sheffield United 1-0 Crystal Palace
Chelsea 1-1 Leicester City
Jangan sampai kelewatan ya Bolaneters! Untuk mengikuti perkembangan Premier League terbaru dan terlengkap, pantau terus hanya di Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal dan Live Streaming Wolverhampton vs Manchester United
Liga Inggris 19 Agustus 2019, 23:43
-
Marcus Rashford Diklaim Coba Tiru Jejak Cristiano Ronaldo
Liga Inggris 19 Agustus 2019, 23:14
-
48 Jam Lagi, Alexis Sanchez Gabung Inter Milan?
Liga Inggris 19 Agustus 2019, 21:40
-
MU Ogah Ulangi Kesalahan Musim Lalu
Liga Inggris 19 Agustus 2019, 20:00
-
Trofi Liga Europa Jadi Prioritas Manchester United Musim Ini
Piala Eropa 19 Agustus 2019, 19:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR