Bola.net - - disebut siap untuk mendatangkan pemain Manchester United, Memphis Depay, jika mereka nantinya memang gagal mendatangkan James Rodriguez, menurut laporan Don Balon.
Pemain berusia 22 tahun saat ini tidak masuk rencana utama Jose Mourinho di Manchester United, dan Everton disebut siap untuk meminjam sang pemain Belanda di tengah musim.
James Rodriguez
Namun demikian, The Toffees bisa jadi akan bersaing dengan Juventus di bursa transfer nanti. Sang juara Serie A disebut sudah menargetkan pemain Real Madrid, James Rodriguez, sebagai pemain yang ingin mereka datangkan di Januari, namun mereka bisa beralih ke Depay jika gagal mendapatkan sang gelandang Kolombia.
James bisa memaksa Juventus menghabiskan dana tak kurang dari 75 juta poundsterling jika mereka memang berniat membelinya secara permanen, namun Depay mungkin bisa dipinjam jika ia memang ingin pergi dari klub dan mendapatkan menit bermain lebih banyak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Ikut Incar Franck Kessie
Liga Italia 14 November 2016, 21:33
-
Secuil Cerita Perekrutan Higuain Dari Allegri
Liga Italia 14 November 2016, 19:24
-
Allegri Tak Mau Juventus Tiru Barcelona
Liga Champions 14 November 2016, 18:52
-
Allegri Ingin Juve Tiru Kesuksesan Chicago Bulls
Liga Italia 14 November 2016, 18:05
-
Juve: Bonus Besar Raiola di Transfer Pogba Wajar
Liga Inggris 14 November 2016, 15:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR