Janssen didatangkan Spurs pada musim panas ini untuk memperkuat lini depan mereka bersama Harry Kane. Namanya yang berasal dari Belanda dan berasal dari daerah yang sama dengan Van Nistelrooy (North Brabant) membuat banyak pihak berharap dia bisa setajam mantan penyerang Manchester United itu.
Bersama Manchester United, Van Nistelrooy mencetak 95 gol dari 150 penampilan.
"Di Inggris, mereka hanya tahu bahwa saya dan Van Nistelroy berasal dari daerah yang sama," ujar Jansen kepada koran Belanda, AD.
"Tapi saya tak akan mengatakan kami sedang disebutkan dalam nafas yang sama, mungkin waktu itu akan datang. Saya akan berpikir bahwa suatu kehormatan disandingkan dengan dirinya. Tapi saya merasa saya masih jauh dari itu," sambungnya.
Janssen sendiri didatangkan Tottenham dengan status sebagai pencetak gol terbanyak Eredivisie musim lalu. Yakni saat dia mencetak 27 gol dari 34 pertandingan bersama AZ-Alkmaar. Namun sejauh ini dirinya belum mencetak gol di Premier League.
"Saya telah merasakan dorongan yang kuat untuk membuktikan diri. Mungkin itu bakat terbesar saya. Saya dapat memberitahu bahwa fans mengapresiasi cara saya bermain," tambahnya.
"Dalam skuat, saya langsung diterima. Kami memiliki kelompok pemain muda yang ambisius, dengan tak ada pemain yang merasa dirinya sudah tiba lebih dahulu. Itu membuat lebih mudah, saya pikir. Saya benar-benar diakomodasi dengan fantastis," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Janssen Ingin Setajam Van Nistelrooy di Premier League
Liga Inggris 8 September 2016, 14:14
-
Eriksen Resmi Perpanjang Kontrak di Spurs
Liga Inggris 7 September 2016, 00:22
-
Kane: Hanya Masalah Waktu Sebelum Saya Cetak Gol Lagi
Liga Inggris 6 September 2016, 15:28
-
Kane: Ambil Corner? Sekarang Itu Cuma Lelucon
Piala Dunia 6 September 2016, 08:53
-
Kane Perpanjang Kontrak Lagi di Totenham?
Liga Inggris 5 September 2016, 09:56
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR