Pada akhir pekan ini, City akan bertemu Everton di Etihad Stadium dalam lanjutan Premier League usai jeda internasional. Pada tengah pekan, mereka akan bertandang ke markas Barca di Camp Nou.
Dalam menyusun pemainnya, Guardiola akan melihat mentalitas dan fisik pemain dan tidak memastikan melakukan rotasi. Dan cara terbaik untuk menyiapkan pertandingan lawan Barca, menurut Guardiola, adalah kemenangan atas Everton.
"Saya tak pernah mengutamakan [melakukan rotasi]. Ketika menjalani Piala Liga memang sedikit berbeda tapi untuk kompetisi yang akan kami jalani berikutnya yang paling penting," ujar Guardiola seperti dikutip ESPN.
"Saya akan melihat fisik, mentalitas para pemain internasional. Beberapa pemain pulih dalam waktu singkat tapi yang lain butuh waktu lebih. Besok adalah laga paling penting. Saya tak tahu apa yang akan terjadi lawan Everton sehingga pendekatan yang kami terapkan untuk laga selanjutnya [lawan Barca] adalah kemenangan besok," papar mantan pelatih Barca tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Mustafi Ungkap Rahasia Kekompakannya dengan Koscielny
- Ince: Liverpool Favorit Menang atas MU
- Wenger Dikejutkan oleh Kualitas dan Adaptasi Mustafi
- Merson: Henderson Lebih Baik dari Pogba
- 'Meski Ada Ibrahimovic dan Pogba, Bukan Berarti MU Bakal Menang Dari Liverpool'
- Perica Mengaku Masih Jalin Kontak dengan Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Guardiola Pada Pemain City dan Pertahanan Everton
Liga Inggris 15 Oktober 2016, 23:36
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Everton: 1-1
Liga Inggris 15 Oktober 2016, 22:59
-
Guardiola Bantah City Tak Bisa Hadapi Tekanan
Liga Inggris 15 Oktober 2016, 21:00
-
Bernat Bela Guardiola dari Kritik Badstuber
Liga Eropa Lain 15 Oktober 2016, 16:40
-
Guardiola Bongkar Rahasia Adaptasi Cepat Stones
Liga Inggris 15 Oktober 2016, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR