
Bola.net - - Sebuah kabar baik datang bagi Manchester United. Bek incaran mereka, Jerome Boateng akan dijual setengah harga saja oleh Bayern Munchen di musim panas nanti.
Membenahi pertahanan merupakan agenda Manchester United sejak tahun lalu. Tim berjuluk Setan Merah itu menilai barisan pertahanan mereka terlalu keropos sehingga mereka ingin mendatangkan bek tangguh ke Old Trafford pada dua bursa transfer terakhir.
Salah satu nama yang sempat diberitakan masuk dalam daftar buruan Manchester United adalah Jerome Boateng. Bek Bayern Munchen itu membenarkan bahwa ia nyaris bergabung dengan Setan Merah musim lalu, kendati di menit-menit terakhir ia menolak tawaran tersebut.
Namun menurut laporan Bild, peluang Manchester United untuk mendapatkan jasa bek Timnas Jerman tersebut semakin terbuka lebar. Pasalnya Bayern Munchen ingin menjualnya dengan harga miring di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Boateng selengkapnya di bawah ini.
Akan Dijual
Gosip penjualan Boateng oleh Bayern Munchen ini dimulai dari pernyataan presiden Die Rotten, Uli Hoeness.
Dalam sebuah wawancara, Hoeness menyebut bahwa Boateng sudah terlalu lama berada di Bayern. Ia merasa sang bek butuh tantangan baru dalam karirnya.
Hoeness bahkan secara terbuka menyarankan Boateng untuk pergi di musim panas nanti, di mana ia akan memasukan nama sang bek dalam daftar jual Die Rotten.
Jual Murah
Menurut laporan yang diklaim Bild, Bayern Munchen benar-benar serius untuk menjual Boateng di musim panas nanti. Mereka bahkan siap menjual sang bek dengan diskon 50%.
Musim lalu, United diberitakan harus mengeluarkan uang sekitar 40 juta Euro untuk mendatangkan Boateng. Namun di musim panas ini, mereka hanya perlu mengeluarkan 20 juta Euro saja untuk mendapatkan tanda tangan bek 30 tahun tersebut.
Kabar diskon Boateng ini sudah sampai di telinga manajemen Manchester United, sehingga mereka mulai bergerak untuk mengamankan tanda tangan sang bek di musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Mulai Jalin Kontak Donnarumma
Liga Inggris 2 Juni 2019, 19:07
-
Mau Sampai Kapan Bersembunyi di Balik Sejarah, Manchester United?
Liga Inggris 2 Juni 2019, 08:00
-
Pemain Ajax Ini Resmi Jadi Pembelian Pertama Manchester United
Liga Inggris 2 Juni 2019, 07:00
-
Tolak Arsenal, Thomas Meunier Selangkah Lebih Dekat Gabung MU
Liga Inggris 2 Juni 2019, 06:40
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR