Bola.net - - Analis sepak bola, Ray Parlour, menyarankan Paul Pogba dan Romelu Lukaku untuk sering berdebat saat pertandingan berlangsung. Hal itu menurutnya diperlukan untuk menjalin pengertian dan kedekatan satu sama lain.
Kedua pemain tersebut memang cukup tertekan musim ini karena dituntut untuk segera menunjukkan permainan terbaik mereka. Bahkan beberapa waktu lalu Pogba dihujani kritik karena performanya yang sangat buruk.
Namun demikian, Parlour melihat saat keduanya berdebat di laga kontra Crystal Palace beberapa waktu lalu. Dan dia berpikir kebiasaan itu harus terus dilakukan di sisa musim ini demi kebaikan MU.
"Yang saya sukai pada pertandingan MU melawan Crystal Palace lalu adalah ketika Lukaku berdebat dengan Pogba," ungkap Palour dikutip dari express.
"Pogba menembak bola ke gawang, padahal Lukaku sudah menemukan ruang tembak yang lebih bak, tetapi Pogba tetap tidak mengumpan bola padanya. Lalu Lukaku mendatangi Pogba untuk berdebat."
Menurutnya, sikap tersebut dapat meningkatkan kemampuan satu sama lain. Khususnya karena yang meminta adalah rekan setim sendiri.
"Mereka adalah rekan yang baik, tetapi harusnya hal itulah yang anda inginkan. Yakni saat seorang rekan menginginkan sesuatu yang lebih baik dari pemain lain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Bek Ini, Mourinho Siap Depak Shaw
Liga Inggris 9 Maret 2018, 23:50
-
Merson: MU Tidak Akan Sanggup Bendung Liverpool
Liga Inggris 9 Maret 2018, 23:30
-
Mau Varane, MU Diminta Siapkan Duit Segini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 23:10
-
Buru Gelandang Anyar, MU Ternyata CLBK Dengan Pemain Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:50
-
Mkhitaryan Menderita di Arsenal, Mourinho Tersenyum Bahagia
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR