
Bila melihat klasemen akhir 2014-15, The Gunners mencetak 71 gol dan kemasukan 36 gol. Secara ketajaman lini depan, Meriam London berada di posisi ketiga, sedangkan pertahanan mereka juga merupakan yang terbaik ketiga di belakang Chelsea dan Southampton.
Melihat statistik tersebut, Santi Cazorla menegaskan Arsenal harus meningkatkan pertahanan. Pemain Spanyol itu menilai Arsenal harus menjadi tim yang sangat kuat di lini belakang untuk bisa merebut mahkota juara liga dari Chelsea.
"Salah satu lini yang harus menjadi fokus untuk musim depan adalah menjadi tim dengan memiliki pertahanan sangat kuat. Kami harus bisa mengontrol pertahanan dengan baik, karena lini depan kami sudah melakukan hal yang semestinya.
"Kami harus memastikan bahwa lini belakang kami selalu dan tetap kuat. Musim lalu kami kehilangan banyak poin di kandang saat menghadapi tim-tim kecil, dan kami tak boleh kehilangan poin-poin tersebut bila ingin menjadi juara." terang Cazorla pada London Evening Standard yang dikutip sportsmole.co.uk. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Sambut Positif Rencana Perluasan Stamford Bridge
Liga Inggris 17 Juni 2015, 22:58
-
Eks Chelsea Yakin Mourinho Bisa Bangkitkan Falcao
Liga Inggris 17 Juni 2015, 21:45
-
Wilkins Dorong Chelsea Tukar Cech Dengan Chamberlain
Liga Inggris 17 Juni 2015, 21:21
-
Ngebet Chamberlain, Chelsea Siapkan 420 Miliar
Liga Inggris 17 Juni 2015, 18:08
-
Jadwal Lengkap Premier League 2015/2016
Editorial 17 Juni 2015, 16:41
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR