Marotta mengungkap bahwa klub Premier League sempat mencoba membujuk eks gelandang Manchester United kembali ke Premier League, usai bergabung dengan Juventus secara free transfer dari Old Trafford di 2011.
Mantan klub Pogba juga sempat dikaitkan dengan pemain Prancis, namun Marotta mengatakan City-lah yang paling serius untuk mendapatkan tanda tangannya.
"City meminta Pogba tahun lalu, namun kami dengan sopan mengatakan tidak," tutur Marotta pada Mediaset Premium.
"Bersama dengan Dybala, Pogba adalah salah satu pemain yang paling banyak mendapatkan tawaran dari klub lain."
"Namun DNA Juventus terkandung sifat alamiah untuk tidak mudah menyerah terhadap segala sesuatu begitu saja. Zinedine Zidane dan Arturo Vidal sempat pergi dari klub. Namun kini masih belum waktunya bagi Pogba untuk pergi, ia tidak akan dijual di bursa kali ini." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Sepakati Kontrak Baru di Juventus?
Liga Italia 6 Mei 2016, 09:41
-
Juventus: City Beri Tawaran, Tapi Belum Waktunya Pogba Pergi
Liga Inggris 6 Mei 2016, 08:40
-
Madrid Akan Jual Morata ke Chelsea
Liga Inggris 6 Mei 2016, 01:40
-
Data dan Fakta Serie A: Hellas Verona vs Juventus
Liga Italia 5 Mei 2016, 23:31
-
Prediksi Hellas Verona vs Juventus 9 Mei 2016
Liga Italia 5 Mei 2016, 23:22
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR