
Bola.net - - Ray Wilkins mengaku sangat kagum dengan skill dan etos kerja seorang Alexis Sanchez dan menyarankan pada Arsenal agar mempertahankan penyerang tersebut.
Musim ini, Sanchez tampil jauh lebih bersinar ketimbang di musim-musim sebelumnya di Arsenal. Hal tersebut tak lepas dari keputusan Arsene Wenger untuk memainkannya sebagai penyerang tengah.
Namun, The Gunners terancam kehilangan pemain asal Chile ini karena belum ada kesepakatan terkait kontrak baru meski kontraknya tersisa 18 bulan lagi. Apalagi sudah ada klub asal Tiongkok yang siap untuk memboyongnya dari Emirates dan membayarnya dengan mahal.
Wilkins lantas menyerukan pada Arsenal agar berusaha mempertahankan servis pemain 27 tahun tersebut. Sebab ia adalah contoh pesepakbola yang ideal: skill jempolan dan etos kerjanya pun luar biasa.
"Dia melambangkan seperti apa pesepakbola seharusnya. Etos kerjanya, kemampuannya hebat," pujinya pada talkSPORT
"Ia hampir menjadi tak tergantikan untuk Arsenal. Wenger memainkan dirinya ketika ia baru saja kembali memperkuat Chile," tutur Wilkins.
"Ia sekarang menjadi begitu penting. Saya rasa ia sangat brilian, orang ini sungguh hebat," pujinya lagi.
Baca Juga:
- Jika Memang Harus Berpisah, Arsenal Diminta Jual Sanchez 80 Juta Pounds
- Arsenal Mampu Penuhi Tuntutan Gaji Ozil dan Sanchez
- Wenger Malas Bahas Spekulasi Sanchez ke Tiongkok
- Masa Depan Wenger di Arsenal Tergantung Dua Pemain Ini
- Belajar Bahasa Inggris, Sanchez Dibantu Fans Arsenal
- Pellegrini Ungkap Alasan Sanchez Gabung Arsenal, Bukan City
- Negosiasi Kontrak Sanchez dan Arsenal Tersendat
- Arsenal Disarankan Beri Gaji Tinggi untuk Ozil dan Sanchez
- Walcott Akui Sempat Bertengkar dengan Sanchez
- Saling Respek Buat Sanchez dan Ozil Padu di Arsenal
- Statistik Yang Tersisa Dari Kekalahan Arsenal Oleh Everton
- Walcott Ingin Kalahkan Ozil dan Sanchez
- Arsenal Siapkan Kontrak Baru untuk Giroud dan Coquelin
- Sanchez: Ozil Pemain Hebat dengan Mentalitas Pemenang
- McManaman Anggap Sanchez Main di Tempat yang Salah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kagum Dengan Skill dan Etos Kerjanya, Wilkins Minta Arsenal Pertahankan Sanchez
Liga Inggris 16 Desember 2016, 21:26
-
Jika Memang Harus Berpisah, Arsenal Diminta Jual Sanchez 80 Juta Pounds
Liga Inggris 16 Desember 2016, 20:32
-
Arsenal Mampu Penuhi Tuntutan Gaji Ozil dan Sanchez
Liga Inggris 16 Desember 2016, 19:53
-
Keown Minta Mourinho Ajari Rojo Cara Tekel Yang Benar
Liga Inggris 16 Desember 2016, 19:33
-
Wenger Malas Bahas Spekulasi Sanchez ke Tiongkok
Liga Inggris 16 Desember 2016, 17:52
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR