Ada banyak pujian dilayangkan pada gaya bermain dengan pressing tinggi yang diterapkan manajer Jerman di Borussia Dortmund, dan ia diharapkan bisa membawa filosofi 'gegenpressing' di Anfield.
Namun Kane berkeras Tottenham takkan menyerah di tangan The Reds dengan mudah.
"Saya kira kami sanggup membuat kerepotan semua tim yang sudah kami lawan musim ini. Itulah tanda bahwa taktik manajer sudah benar dan kami cukup fit," tutur Kane pada Daily Star.
"Jadi kami harus melakukannya lagi akhir pekan ini. Liverpool punya manajer baru dan mereka akan bersemangat. Namun kami tahu apa yang kami lakukan. Laga-laga awal bersama manajer baru akan jadi kesempatan para pemain menunjukkan kemampuan mereka. Kami mengharap itu terjadi.
"Para pemain Liverpool di tim Inggris tidak sabar bekerja bersamanya. Namun saya fokus pada Tottenham dan apa yang harus kami lakukan." [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kehadiran Klopp Bikin Pemain Liverpool Makin Semangat
Liga Inggris 13 Oktober 2015, 17:19 -
Kane Kirim Peringatan pada Jurgen Klopp
Liga Inggris 13 Oktober 2015, 15:42 -
Vertonghen: Harry Kane Bisa Jadi Yang Terbaik di Premier League
Liga Inggris 13 Oktober 2015, 08:35 -
Coutinho Fit Untuk Laga Perdana Klopp
Liga Inggris 12 Oktober 2015, 23:00 -
Tottenham bersedia Lepas Dembele ke Napoli
Liga Italia 12 Oktober 2015, 17:54
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR