Bola.net - - percaya bahwa mereka punya kans besar untuk merekrut Olivier Giroud, yang sepertinya kini tak bakal bisa datang ke Borussia Dortmund.
Striker Arsenal itu diperkirakan akan hengkang usai klub mendatangkan Alexandre Lacazette. Giroud menginginkan jatah bermain reguler demi membela Prancis di Piala Dunia 2018.
West Ham sebelumnya sudah menyerah dalam usaha mendapatkan sang striker, meski Marseille juga disebut tertarik. Namun Dortmund dan Everton-lah yang dipercaya jadi dua klub yang paling mungkin merekrut Giroud.
Giroud sendiri lebih memilih bermain di Jerman jika memang harus meninggalkan Arsenal. Sebelumnya Dortmund memang membutuhkan striker baru untuk menggantikan Pierre-Emerick Aubameyang.
Olivier Giroud
Namun Telegraph mengatakan bahwa Everton mendapatkan angin segar usai klub Bundesliga memutuskan tak menjual Auba. Chelsea sempat dikaitkan dengan pemain Gabon, begitu pula dengan Milan dan PSG.
Namun Dortmund siap mempertahankan Auba, apalagi Chelsea sudah hampir menuntaskan transfer Alvaro Morata.
Sebagai hasilnya, kans Dortmund untuk merekrut Giroud pun kian kecil, ditambah lagi mereka belum mengajukan penawaran apapun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Tolak Angkat Trofi Pramusim
Liga Inggris 20 Juli 2017, 20:05
-
Bertekad Boyong Sanchez, Perwakilan PSG Datang ke London
Liga Inggris 20 Juli 2017, 17:15
-
Mourinho Ingatkan Para Rival di Premier League
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:20
-
Wenger Komentari Kepindahan Szczesny ke Juventus
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:05
-
Liga Inggris 20 Juli 2017, 14:44

LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR