Menurut Keane, Fergie adalah sosok yang terobsesi pada kekuasaan dan selalu ingin mengendalikan sekitarnya. Fergie disebutnya masih memiliki ego besar untuk terus berkuasa di Old Trafford.
"Kontrol dan kekuasaan, itulah cara Ferguson bekerja. Dia saat ini pun masih terus berusaha mendapatkannya meski dia bukan lagi manajer klub. Ada ego besar yang terlibat di sini," jelas Keane.
Mengenai buku Fergie, Keane juga mengaku sudah menduga isinya. Ia sudah siap mendapat tuduhan dari mantan pelatihnya tersebut.
"Saya tak mendapati kejutan dalam bukunya. Dia menuduh saya mengontrol United di belakangnya. Yang saya lakukan hanya mengatur ruang ganti. Kami sudah tak memiliki hubungan apa pun. Saat ini saya sudah tak bisa terkejut lagi dengan orang itu," imbuhnya. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes: Hasil Buruk United Salah Saya
Liga Inggris 9 Desember 2013, 22:55
-
Barca Ramaikan Perburuan Gundogan
Liga Spanyol 9 Desember 2013, 22:10
-
Keane: Fergie Masih Ingin Berkuasa di United
Liga Inggris 9 Desember 2013, 21:40
-
Preview: MU vs Shakhtar, Pulihkan Nama Old Trafford
Liga Champions 9 Desember 2013, 20:27
-
Cabaye Tepis Rumor Pindah ke PSG
Liga Inggris 9 Desember 2013, 19:54
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR