Bola.net - - Legenda Manchester United, Roy Keane, belum lama ini mengkritik performa tim lamanya di bawah asuhan Jose Mourinho musim ini.
Meski Setan Merah memiliki kans untuk masuk final dan juara Liga Europa, usai mereka sementara ini unggul 1-0 secara agregat atas Celta Vigo jelang leg kedua semifinal di Old Trafford, Keane mengaku tidak puas dengan performa tim di liga.
Apalagi ekspektasi terhadap Setan Merah sebelumnya begitu tinggi, setelah mereka mengeluarkan dana begitu besar untuk menebus Paul Pogba dengan nilai transfer yang memecahkan rekor dunia.
Roy Keane
"Mereka sekarang duduk di posisi enam liga, saya kira mereka tertinggal 19 poin dari Chelsea. Manajer dan pemain harusnya malu karena itu," tuturnya di ITV.
"Bagi klub seperti Manchester United, tertinggal sejauh itu dari Chelsea amat memalukan. Dengan skuat dan pemain yang mereka punya, uang yang mereka habiskan, itu tidak cukup bagus."
"Mourinho sudah mencari banyak alasan di beberapa bulan terakhir, namun tidak ada alasan mengapa United tak bisa meramaikan bursa juara. Bagi klub seperti United, memenangkan Piala Liga dan Liga Europa, dengan tim yang ada, anda memang diperkirakan bisa melakukan itu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara Transfer Pogba, Para Super Agent Terancam Ketegasan FIFA
Liga Inggris 11 Mei 2017, 19:19
-
Rooney: Saya Bilang Juga Apa, MU Sukses di Tangan Mourinho
Liga Eropa UEFA 11 Mei 2017, 14:12
-
McManaman: Navas Brilian, Madrid Tetap Inginkan De Gea
Liga Spanyol 11 Mei 2017, 14:00
-
Aspas: Saya Tak Harus Buktikan Apapun di Inggris
Liga Eropa UEFA 11 Mei 2017, 13:20
-
MU Minta Diskon Untuk James Rodriguez
Liga Inggris 11 Mei 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR