Bola.net - - Gelandang RB Liepzig, Naby Keita akhirnya buka suara mengenai spekulasi masa depannya. Keita menyebut saat ini ia nyaman dengan Liepzig namun ia tidak menutup kemungkinan untuk berpindah klub musim depan.
Nama Keita sendiri memang tengah melejit bersama RB Liepzig. Permainannya yang solid di lini tengah Liepzig membuat tim asal Jerman itu memastikan diri bermain di Liga Champions musim depan kendati mereka baru promosi ke Bundesliga musim ini.
Penampilan apik Keita ini mengundang perhatian sejumlah klub top Eropa. Salah satu klub yang paling getol dihubungkan dnegan sang pemain adalah klub asal Inggris, .
Naby Keita
Keita sendiri tidak menutup kemungkinan untuk bergabung dengan Arsenal atau klub lain pada musim panas nanti. "Untuk saat ini saya merasa nyaman berada di Liepzig," tutur Keita kepada Bild.
"Saat ini masih ada tiga pertandingan yang tersisa di Bundesliga, dan saya akan berkonsentrasi penuh pada tiga pertandingan itu. Mengenai masa depan saya, semua akan diurus oleh agen saya. Ketika waktunya tiba maka saya akan mendiskusikannya bersama agen dan keluarga saya." tandas gelandang berusia 22 tahun tersebut.
Keita sendiri masih terikat kontrak di Liepzig hingga tahun 2020 mendatang. Sejauh ini ia sudah mencetak 8 gol bagi Liepzig musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba: Suporter MU Beri Kami Energi
Liga Inggris 6 Mei 2017, 23:00
-
Silvestre Tak Ingin Simeone Gantikan Wenger di Arsenal
Liga Inggris 6 Mei 2017, 22:40
-
Fellaini: Saya Harus Belajar Kontrol Emosi
Liga Inggris 6 Mei 2017, 22:20
-
Pogba: MU Masih Belum Masuk Final
Liga Eropa UEFA 6 Mei 2017, 22:00
-
Ozil Melempem, Ini Penjelasan Redknapp
Liga Inggris 6 Mei 2017, 20:31
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR