Chelsea mengincar bek Juventus tersebut merupakan permintaan Antonio Conte yang akan melatih The Blues musim depan. Antara Conte dan Bonucci pernah dalam satu tim ketika masih di Juventus dan di timnas Italia.
Josep Guardiola juga sangat mengidamkan Bonucci dalam skuat Man City. Pelatih dari Spanyol tersebut pernah mengatakan Bonucci merupakan salah satu pemain favoritnya. Ia terkesan melihat penampilan Bonucci ketika Bayern Munich bertemu dengan Juventus di Liga Champions musim lalu.
Bonucci masih menjadi pemain andalan Bianconeri setelah ia mengantarkan lima kali juara Serie A berturut-turut. Sementara itu, Conte melihat Bonucci sebagai sosok yang tepat untuk mengokohkan lini belakang The Blues yang musim lalu hanya bisa finis di peringkat 10.
Selain Bonucci, Chelsea juga dikabarkan tengah mengejar bek Napoli Kalidou Koulibaly dengan mengajukan tawaran pertama senilai 34 juta pounds.
(mir/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero: Conte Bisa Bawa Chelsea Juara Premier League
Liga Inggris 9 Juli 2016, 18:00
-
'Batshuayi Akan Sukses di Chelsea'
Liga Inggris 9 Juli 2016, 15:20
-
Liga Inggris 9 Juli 2016, 14:40

-
Guardiola: Conte Adalah Ahlinya Taktik
Liga Inggris 9 Juli 2016, 13:00
-
Chelsea Gagal Datangkan Gabriel Barbosa
Liga Inggris 9 Juli 2016, 11:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR