
Gelandang kribo asal Belgia itu dipercaya bakal angkat kaki dari Goodison Park musim panas nanti. Dan The Gunners disebut ada di baris terdepan dalam mendapatkan tanda tangannya, selain Manchester United yang kini dibesut mantan bos Fellaini, David Moyes.
Namun The Daily Mail menyebut jika The Toffees kini punya peluang untuk menahan kepergian Fellaini. Itu setelah terungkap jika klausul penebusannya yang senilai 24 juta poundsterling akan kadaluwarsa pada 15 Agustus mendatang.
Jika sampai batas waktu tersebut, Arsenal atau peminat lain tak kunjung mengaktifkannya maka Everton punya hak untuk menolak setiap tawaran yang masuk. Dan Fellaini sendiri disebut tak keberatan bertahan dengan prospek bekerja di bawah manajer baru, Roberto Martinez. [initial]
Baca Juga:
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mannone Akan Tinggalkan Arsenal Menuju Sunderland
Liga Inggris 29 Juni 2013, 18:30
-
Kejar Fellaini, Arsenal Dihantui Deadline
Liga Inggris 29 Juni 2013, 17:33
-
Julio Cesar Antara Arsenal Atau AS Roma
Liga Inggris 29 Juni 2013, 17:06
-
Arshavin Akui Frustasi Selama Membela Arsenal
Liga Inggris 29 Juni 2013, 07:15
-
Sang Kakak Ungkap Higuain Merapat ke Arsenal
Liga Inggris 28 Juni 2013, 16:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR