Bola.net - - Michy Batshuayi belum lama ini menyatakan kekaguman pada rekan setimnya di , Diego Costa.
Chelsea sukses menjadi juara Premier League 16/17 berkat keampuhan formasi 3-4-3 ala manajer Antonio Conte. Costa menjadi titik sentral dalam formasi tersebut dan hal inilah yang membuat Batshuayi harus puas hanya sekali menjadi starter di Liga Inggris musim lalu.
Kabar yang beredar di Inggris mengatakan bahwa pemain Belgia mungkin akan dijual atau dipinjamkan demi memberinya kesempatan bermain lebih sering musim depan. West Ham dan Marseille diklaim siap menampungnya.
Namun demikian, terlepas dari situasi yang ia alami, Batshuayi tak segan untuk mengumbar kekaguman pada Costa.
Michy Batshuayi
"Diego adalah pemain top yang sudah mencetak banyak gol di level tertinggi," tutur Batshuayi menurut ESPN.
"Saya masih muda, saya akan banyak belajar darinya."
Costa sendiri belum lama ini mengatakan ia sudah mendapat informasi dari Conte, bahwa keberadaannya di Chelsea tak dibutuhkan musim depan dan sang striker diminta untuk mencari klub baru musim panas ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ingin Tampung Caballero
Liga Inggris 8 Juni 2017, 22:50 -
Hazard Cedera, Chelsea Minati Mahrez
Liga Inggris 8 Juni 2017, 16:00 -
Agen Diego Costa Temui AC Milan
Liga Inggris 8 Juni 2017, 14:50 -
Kekaguman Batshuayi pada Diego Costa
Liga Inggris 8 Juni 2017, 13:20 -
Chelsea Masih Buru Tanda Tangan Bertrand
Liga Inggris 8 Juni 2017, 11:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR