Bola.net - - Striker , Michy Batshuayi, kemungkinan sedang mengemasi kopernya, usai belakangan ini ia dikabarkan akan segera dipinjamkan ke klub lain hingga musim kompetisi kali ini berakhir.
Klub Spanyol, , diklaim amat tertarik untuk menggunakan servisnya.
Laporan yang diturunkan oleh Daily Mail mengatakan bahwa pemain Belgia, yang baru dua kali turun sebagai starter di bawah asuhan Antonio Conte musim ini, bisa jadi akan segera hengkang karena manajer Italia ingin membeli striker baru di bursa musim dingin.
Disebutkan pula bahwa Sevilla tertarik menampungnya sebagai pemain pinjaman, seiring upaya tim Andalusia untuk mewujudkan target finish di empat besar La Liga.
Michy Batshuayi
Conte mengatakan dalam konferensi persnya belum lama ini bahwa ia akan siap melepas pemainnya, namun hanya jika klub sanggup menghadirkan pengganti sebelum yang bersangkutan pergi.
Batshuayi sudah berseragam Blues di dua musim terakhir, namun jatah mainnya sangat minim karena Conte lebih memilih memainkan Diego Costa, dan pemain andalannya sekarang, Alvaro Morata.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arturo Vidal Tak Minat Gabung Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 23:05
-
Christensen Canangkan Target Raih Trofi di Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 15:30
-
Diterpa Badai Kritik, Fokus Wenger Tak Terganggu
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:45
-
Conte Tak Percaya Wenger Dalam Tekanan
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:26
-
'Trio BBC Mengecewakan, Madrid Inginkan Kane dan Hazard'
Liga Spanyol 10 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR