Bola.net - - Martin Keown percaya bahwa para pemain Manchester City terlihat ketakutan dan amat rapuh musim ini, usai mereka bermain dengan Claudio Bravo, yang membuat hampir tiap tembakan lawan bisa berbuah gol.
Tim asuhan Josep Guardiola menelan kekalahan 0-4 di tangan Everton pekan lalu, di mana tim asuhan Ronald Koeman mencetak gol dari empat tembakan tepat sasaran yang mereka lepaskan di laga tersebut.
Bravo sendiri didatangkan di musim panas dari Barcelona untuk menggantikan Joe Hart, yang kini justru tampil bersinar sebagai pemain pinjaman di Torino.
"Saya tidak bisa memikirkan satu pun penyelamatan kelas dunia yang sudah dibuat oleh Claudio Bravo untuk Manchester City. Sebagai bek, anda harus memastikan kiper anda tak pernah membuat penyelamatan," tutur Keown di Daily Mail.
"Namun ketika seorang pemain gagal menghentikan lawan dan kiper membuat penyelamatan, dia merasa aman. Dia merasa tidak ada yang bisa menjebol gawangnya. Bravo mungkin tak bisa disalahkan di Everton, namun dia tidak membantu timnya ketika mereka amat membutuhkannya."
"Tidak sekalipun dalam 18 pertandingan Premier League ia menunjukkan performa yang layak mendapat trofi Man of the Match. Everton mencetak gol dengan empat tembakan tepat sasaran mereka dan Bravo kemasukan 14 gol dari 22 tembakan terakhir. Ada masalah ketika tim merasa tiap tembakan bisa berbuah gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabriel Jesus Diyakini Akan Sukses di Man City
Liga Inggris 18 Januari 2017, 22:57
-
Joe Hart Inginkan Laga Perpisahan dengan Man City
Liga Inggris 18 Januari 2017, 20:00
-
'Claudio Bravo Butuh Bantuan Psikolog'
Liga Inggris 18 Januari 2017, 14:50
-
Keown: Bravo Buat Pemain City Ketakutan
Liga Inggris 18 Januari 2017, 12:40
-
'Terpuruknya City Bukan Salah Bravo'
Liga Inggris 18 Januari 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR