Bola.net - - Mantan bek , Martin Keown, mengklaim bahwa ia percaya Sergio Aguero harus terus bermain untuk Manchester City di tiap pertandingan penting.
Aguero turun sebagai starter ketika City menang 3-1 atas Barcelona dan ia banyak memainkan peran penting dalam serangan balik yang dilancarkan tim Inggris kala itu, usai sebelumnya tidak masuk dalam barisan starter ketika City dihajar 0-4 di Camp Nou bulan lalu.
Pemain Argentina sendiri mampu menciptakan beberapa situasi berbahaya di laga melawan Barcelona dan mungkin harusnya bisa membantu tim menang lebih besar, jika tidak terlalu egois di kotak penalti.
Namun Keown berkeras bahwa Aguero merupakan elemen penting dalam permainan City.
Keown mengatakan di BT Sport: "Sekarang manajer tahu Aguero harus bermain di laga besar. Guardiola tidak boleh sok pintar lagi, seperti ketika tidak memainkannya di Barcelona, itu sungguh aneh."
City sendiri kini tengah bersiap untuk menghadapi Middlesbrough di laga lanjutan Premier League yang akan berlangsung akhir pekan nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Pikirkan Joe Hart, Bravo Fokus Beri yang Terbaik untuk City
Liga Inggris 3 November 2016, 22:36
-
Torino Inginkan Joe Hart Bertahan Lebih Lama
Liga Italia 3 November 2016, 19:48
-
Gundogan Berharap City Bisa Ikuti Jejak Dortmund
Liga Champions 3 November 2016, 18:37
-
Jinakkan Barca, Gundogan Puji Mental City
Liga Champions 3 November 2016, 18:11
-
Guardiola Tetap Kalem dan Tak Bingung Lawan Barcelona
Liga Champions 3 November 2016, 17:50
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR