Manchester United sendiri sukses mendapatkan Schneiderlin -yang juga diincar banyak klub- di bursa transfer dari Southampton. Sejak kedatangannya, Schneiderlin menjadi andalan pelatih Louis van Gaal di lini tengah.
Namun dalam beberapa pertandingan terakhir, Schneiderlin tak lagi menjadi pemain utama pilihan Van Gaal karena pelatih Belanda itu lebih memilih Bastian Schweinsteiger.
Tapi ditegaskan Keown, pemain asal Prancis itu tak perlu khawatir karena dia melihat bahwa pada bursa transfer lalu MU merupakan tim yang paling ingin memilikinya. Ia yakin Schneiderlin akan tetap dapat banyak kesempatan bermain karena kondisi Michael Carrick.
"Manchester United menginginkan Schneiderlin lebih dari tim lain, dan itulah apa yang pemain juga rasakan. Saya merasa bahwa Michael Carrick tak akan tetap fit sepanjang musim," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Phillip Cocu Dampingi Moreno Jenguk Luke Saw
Liga Champions 18 September 2015, 23:26
-
Lawan Southampton, Wayne Rooney Sudah Bisa Diturunkan
Liga Inggris 18 September 2015, 23:01
-
Selain Fisik, Van Gaal Sebut Shaw Akan Hadapi Masalah Mental
Liga Inggris 18 September 2015, 22:53
-
Setelah The Man from U.N.C.L.E, Beckham Bintangi Film Lagi
Bolatainment 18 September 2015, 21:42
-
Martial Tawarkan Sesuatu yang Tak Dimiliki Rooney dan Fellaini
Liga Inggris 18 September 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs Juventus 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 09:09
-
Prediksi Lecce vs Roma 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 08:58
-
5 Pertandingan yang Tentukan Akhir Era Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 6 Januari 2026, 04:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR