Firmino dibeli Liverpool dari dengan bandrol sekitar 29 juta Pounds. Awalnya ia tak bisa langsung mendapat jaminan masuk skuat inti karena Brendan Rodgers lebih sering mencadangkannya.
Namun dari hari ke hari ia menunjukkan bahwa performanya kian meningkat. Pada akhirnya ketika Jurgen Klopp datang ke Anfield, pemain berusia 24 tahun itu semakin sering mendapat kepercayaan untuk mengawal lini depan Liverpool.
Sampai saat ini, pemain asal Brasil itu sudah mengoleksi sembilan gol di semu ajang plus delapan assist. Firmino mengatakan bahwa rahasia kecemerlangannya itu cuma satu: kerja keras.
"Jika saya bekerja kian keras, maka saya akan semakin beruntung. Tak ada kesuksesan tanpa kerja keras," serunya pada Goal International.
"Setiap hari saya memberikan semua yang saya miliki pada tim di sesi latihan dan apa yang dilihat oleh orang-orang saat ini adalah hasil dari kerja keras itu," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Firmino Sebut Klopp Manajer Luar Biasa & Sempurna Bagi Liverpool
- Firmino Lega Tak Lagi Harus Melawan Klopp
- Coutinho Kembali Luncurkan Pujian Untuk Firmino
- Fowler Terkesan Dengan Melonjaknya Performa Firmino
- Smalling: Jungkalkan Liverpool Bukan Misi Mustahil
- Henderson Terkesan Dengan Adaptasi Cepat Firmino
- Firmino Siap Jika Terus Dimainkan Sebagai Striker
- Lucas Berharap Firmino Cetak Gol di Setiap Pertandingan
- Paul Scholes Akhirnya Akui Roberto Firmino Brilian
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sindir UEFA Yang Tak Hukum Fellaini
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 23:38
-
Morata Diprediksi Jadi Pembelian Pertama Guardiola
Liga Inggris 17 Maret 2016, 21:55
-
Tak Ada Blind dan Herrera, Ini Skuat MU Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 21:11
-
Di Liverpool, Firmino Merasa Klop Dengan Coutinho & Lallana
Liga Inggris 17 Maret 2016, 19:31
-
Liverpool Siap Kerja Keras Lagi Lawan MU
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 19:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR