Hal itu terungkap dalam akun twitter istri Davies, Emma, yang menyebutkan, "Untuk semua pembenci yang kurang menerima informasi... Kevin sudah berbicara dengan Tom Cleverley melalui telepon. Ia tak pernah bermaksud menyakiti siapa pun."
Cedera yang diterima Cleverley di menit kelima saat MU membungkam Bolton 5-0 itu sendiri membuatnya absen untuk sekitar satu bulan ke depan. Itu berarti, ia dipastikan akan absen dalam laga lanjutan kualifikasi Piala Eropa 2012 antara Inggris melawan Montenegro Oktober nanti.
Sir Alex Ferguson sendiri sempat mengecam tekel penyerang Bolton tersebut usai laga. Sebab, dari penyelidikan awal Cleverley sempat didiagnosa bakal absen setidaknya untuk beberapa bulan. Ia bahkan berharap Davies dapat hukuman setimpal dari FA.
"Itu sangat disayangkan," kata Ferguson pada BBC Sport beberapa waktu lalu. "Kami mengharapkannya, itu merupakan tekel yang sangat buruk." [initial]
LIGA INGGRIS - Walau Tak Parah, Cleverley Tetap Absen Sebulan (afp/mxm)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Pertandingan UFC 324 di Vidio Akhir Pekan Ini
Olahraga Lain-Lain 23 Januari 2026, 15:46
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Bhayangkara 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 15:41
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Semen Padang 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 15:34
-
Jangan Lewatkan, Live Streaming Prime Kumite Championship 3 di Vidio
Olahraga Lain-Lain 23 Januari 2026, 15:21
-
Eden Hazard Ganti Lapangan Hijau dengan Kebun Anggur, Resmi Terjun ke Dunia Wine
Bolatainment 23 Januari 2026, 15:15
-
Jose Mourinho Tegaskan Ambisi Benfica Jelang Laga Penentu vs Real Madrid
Liga Champions 23 Januari 2026, 15:02
-
Prediksi BRI Super League: Persijap vs PSM 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 14:46
-
Liverpool dan Timnas Prancis Berduka, Ayah Ibrahima Konate Meninggal Dunia
Bolatainment 23 Januari 2026, 13:55
-
Virgil van Dijk Bela Arne Slot Usai Pertanyaan 'Tak Sopan' soal Xabi Alonso
Liga Inggris 23 Januari 2026, 13:33
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





















KOMENTAR