Yang menjadi perdebatan adalah Samuel Eto'o dianggap merebut bola secara ilegal dari kiper David Marshall. Penjaga gawang 28 tahun tersebut tengah memantul-mantulkan bola ke tanah saat Eto'o menyerobot bola dari belakang. Kemudian terjadilah kemelut di depan gawang Cardiff yang berujung dengan lahirnya gol penyama kedudukan 1-1 bagi Chelsea.
Berdasarkan regulasi yang berlaku, merebut bola yang berada dalam penguasaan kiper adalah pelanggaran, termasuk saat kiper memantulkan bola ke tanah dengan tangannya. Yang menjadi perdebatan adalah wasit Anthony Taylor menganggap bola tersebut terlepas dari tangan Marshall, bukan dipantulkan.
Marshall sendiri mengakui bahwa dirinya turut bersalah karena memantulkan bola ke tanah tanpa menyadari adanya Eto'o yang menanti di belakangnya.
"Gol tersebut bagaimanapun tetap salah saya. Sudah menjadi kebiasaan saya untuk memantulkan bola sebelum menendangnya," sesal kiper asal Skotlandia ini.
"Eto'o akhirnya mencuri bola tersebut. Saya masih ragu soal bagaimana peraturannya, namun saya akui bahwa saya memiliki andil kesalahan."
Marshall juga mengaku telah meminta maaf kepada rekan setimnya dan berusaha untuk mengurangi kebiasaan buruknya tersebut di masa yang akan datang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Moyes Bakal Sukses, Tapi Tidak Sekarang
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 22:49
-
14 'Memorable Strike' Nomor 14 Legendaris Arsenal
Editorial 21 Oktober 2013, 16:42
-
Permainan Trengginas Wilshere Diintai Barca
Liga Spanyol 21 Oktober 2013, 16:40
-
Taktik Negatifnya Dihujat, Moyes Berkelit
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 16:20
-
Richards Ungkap Cara Hentikan David 'Merlin' Silva
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 16:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR