
Bola.net - Everton menang 3-1 menjamu Crystal Palace pada pekan ke-26 Premier League 2019/20, Sabtu (8/2/2020). Everton menang, tapi kiper mereka, Jordan Pickford, melakukan sebuah kesalahan fatal. Blunder Pickford itu pun menjadi bahan tertawaan fans Liverpool, rival sekota Everton.
Satu-satunya gol Palace dicetak oleh Christian Benteke. Gol itu tak seharusnya terjadi. Namun, tembakan rendahnya yang sebenarnya tak terlalu keras gagal dihentikan oleh Pickford.
Pickford gagal menangkapnya, dan bola menerobos ke gawang lewat bawah badan.
Ada yang menyamakan Pickford dengan Loris Karius, kiper Liverpool yang melakukan dua blunder fatal ketika The Reds dikalahkan Real Madrid di final Liga Champions 2018.
Selain itu, ada pula yang dengan tegas mengatakan bahwa Pickford tidak boleh sampai menjadi kiper utama Inggris di EURO 2020 mendatang. Berikut kompilasi cuitan mereka.
Dia Bukan Penjaga Gawang
I don’t think Pickford is a bad goalkeeper, mainly because I don’t consider him a goalkeeper to begin with anymore. Goalkeepers are supposed to keep the goal, not open the gates to it. #EVECRY
— Liverpool 1892 (@LFC1892_YNWA96) February 8, 2020
Saya rasa Pickford bukan penjaga gawang yang buruk, terutama karena saya memang tak menganggapnya penjaga gawang lagi. Kiper seharusnya menjaga gawang, bukan membuka gerbang ke sana.
Peringatan untuk Pelatih Timnas Inggris, Gareth Southgate
If Pickford starts at the Euros then Southgate should be sacked.
— RhysW_LFC (@RhysW_LFC) February 8, 2020
We could have a great squad for the World Cup if we get a decent manager
Jika Pickford jadi starter di EURO, maka Southgate harus dipecat.
Cukup Banyak Kiper Inggris yang Lebih Baik
If Jordan Pickford is the England keeper at the Euros they won’t do as well as predicted. Not bias, just plenty more better English goalkeepers around at the minute. Be interesting to see Southgate’s decision for ?????????????? No.1
— NO.1 (@LFCTorres1) February 8, 2020
Jika Jordan Pickford jadi kiper Inggris di EURO, mereka takkan berprestasi sebagus perkiraan. Bukannya bias, hanya saja ada cukup banyak kiper Inggris lain yang lebih baik saat ini. Menarik ditunggu keputusan Southgate untuk nomor 1 Inggris.
Kok Bisa?
How is he still Englands #1? Terrible.
— Tom Griffith (@TomGriffith5) February 8, 2020
Bagaimana dia masih jadi nomor 1 Inggris? Buruk sekali.
Ternyata Selevel Karius
Jordan Pickford is on par with Loris Karius ??????
— JohnLFC (@JohnLFC15568390) February 8, 2020
Jordan Pickford selevel dengan Loris Karius.
Sumber: Twitter
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Menyebut Tiga Pemain Liverpool Ini Sebagai yang Terbaik di Dunia, Siapa Saja?
Liga Inggris 9 Februari 2020, 22:01 -
Ditinggal Jauh Liverpool, Bernardo Silva: Manchester City Mengecewakan!
Liga Inggris 9 Februari 2020, 19:46 -
Sudah Susah Payah di FA Cup, Liverpool U-23 Tetap tak Dapat Bonus
Liga Inggris 9 Februari 2020, 19:35 -
Kiper Everton Blunder, Fans Liverpool: Selevel Karius
Liga Inggris 9 Februari 2020, 15:34 -
Kebebasan dan Mentalitas, Inilah Cara Jurgen Klopp Mengubah Liverpool
Liga Inggris 9 Februari 2020, 08:00
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR