Liverpool di awal musim ini tak menunjukkan kemajuan dalam hal performa di bawah asuhan Brendan Rodgers. Oleh karena itulah, ia akhirnya dipecat dan digantikan oleh Klopp.
Para fans sendiri menunjukkan antusiasme yang sangat besar terhadap kehadiran Klopp di Anfield. Mereka berharap manajer asal Jerman itu akan langsung bisa mengangkat kembali performa Jordan Henderson cs.
Namun, Klopp menegaskan bahwa ia bukanlah sosok manajer yang bisa secara instan menghadirkan perubahan di klub barunya tersebut. Ia pun berharap para fans mau bersabar menunggu hasil karyanya.
"Mereka semua bahagia. Mereka semua berkata 'Jurgen di sini' dan semuanya akan berubah. Beberapa hal memang akan berubah karena saya berbeda ketimbang manajer-manajer lainnya, namun kita tak bisa mengubah seluruh dunia dalam satu hari," tutur manajer 48 tahun ini seperti dilansir The Express.
"Tapi jika mereka ingin saya menjadi seperti Yesus dan kemudian esok harinya berkata saya tak bisa berjalan di atas air maka kita memiliki masalah. Saya tak bisa berjalan di atas air, namun saya bisa menyelam," kelakarnya. [initial]
Baca Juga:
- Klopp: Saya yang Membuat Lewandowski Jadi Pemain Bintang
- Simon Mignolet Jadi Korban Pertama Jurgen Klopp
- Kehadiran Klopp Buat Pemain Jerman Ini Tak Sabar Ingin ke Liverpool
- Klopp Janji Orbitkan Para Pemain Muda Liverpool
- Selain Lewandowski, Klopp Juga Ingin Bawa Ayew ke Liverpool
- Tottenham Tak Sabar Jajal Liverpool Milik Jurgen Klopp
- Klopp Akan Buat Liverpool Lebih Baik
- Liverpool Resmi Luncurkan 'Klopp Collection'
- Klopp Coba Gaet Lewandowski dari Munchen
- Savage: Klopp Tak Akan Bisa Pikat Pemain Bintang ke Liverpool
- Klopp Akan Sulap Liverpool Menjadi Lebih Baik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferguson: Liverpool Harusnya Percaya Penuh Pada Rodgers
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 22:49
-
Klopp Akui Tak Bisa Mengubah Liverpool Dalam Waktu Singkat
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 22:14
-
Dipecat Liverpool, Aston Villa Siap Tampung Rodgers
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 18:04
-
AS Roma Inginkan Singa-nya Liverpool
Liga Italia 11 Oktober 2015, 17:59
-
Carrager: Benitez Nilai Riise Lebih Baik dari Bale
Liga Spanyol 11 Oktober 2015, 17:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR