Bola.net - - Jurgen Klopp mengungkap Steven Gerrard ingin menjadi manajer dan mendukung legenda klub untuk meneruskan posisinya.
Klopp saat ini tengah menjalankan peran tersebut di klub, namun ia berharap Gerrard, yang kini dipercaya menjadi pelatih di tim muda The Reds, bisa mendapatkan peluang untuk menggantikan dirinya di masa depan.
Klopp mengatakan di Kicker: "Saya tanya langsung padanya: 'Apa yang anda inginkan?' Dia bilang ingin menjadi manajer."
"Itu luar biasa. Karena di sini ia berada di tempat yang tepat, ada banyak orang yang siap membantunya. Dan itulah yang kami lakukan sekarang."
Steven Gerrard
Sementara itu, pria Jerman, yang menghabiskan karir bermainnya di Mainz, mengaku aneh seorang sosok legenda seperti Gerrard harus belajar darinya.
"Ini mungkin terdengar aneh, namun saya tak pernah membayangkan Gerrard akan belajar sesuatu dari saya," tuturnya.
"Mantan pemain kelas dunia, dia memiliki banyak pengetahuan, namun ada banyak aspek manajerial yang harus anda pelajari. Stevie ingin melakukan itu sekarang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Putuskan Gabung Dalam Perburuan Rodriguez
Liga Inggris 7 Juni 2017, 21:01
-
Pulisic Tutup Pintu ke Liverpool
Liga Inggris 7 Juni 2017, 18:39
-
Liverpool Akan Segera Lepas Tawaran Resmi Untuk Martins
Liga Inggris 7 Juni 2017, 17:01
-
Harga Mahal Virgil van Dijk Dinilai Menggelikan
Liga Inggris 7 Juni 2017, 15:46
-
Klopp Akui Liverpool Butuh Winger Baru
Liga Inggris 7 Juni 2017, 13:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR