
Klopp sejatinya baru tiba di Anfield pada Oktober tahun lalu. Ia datang menggantikan Brendan Rodgers. Saat itu ia disodori kontrak berdurasi dua setengah tahun saja.
Namun manajemen Liverpool rupanya sangat terkesima dengan kinerja mantan pelatih Borussia Dortmund tersebut. Mereka lantas berniat memperpanjang kontrak manajer berusia 49 tahun tersebut.
Dan tepat pada hari Jumat tanggal 9 Juli ini, Klopp meneken kontrak berdurasi jangka panjang di Anfield. Ia diikat dengan kontrak berdurasi enam tahun dan itu artinya ia akan bertahan di klub Merseyside tersebut hingga tahun 2022 mendatang.
Tak hanya Klopp seorang, dua asistennya yakni Zeljko Buvac and Peter Krawietz juga diberi perpanjangan kontrak.
"Bila Anda memiliki seorang individu berkualitas seperti Jurgen dalam tim Anda maka masuk akal untuk mengamankan servis orang tersebut untuk waktu jangka panjang. Jika kami tidak melakukannya maka akan membuat kami seakan tidak bertanggung jawab," tutur bos besar Liverpool, John W. Henry pada situs resmi The Reds. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Siap Sodorkan Kontrak Baru untuk Klopp
- Klopp Ingin Reuni dengan Blaszczykowski di Liverpool
- 'Mane Pemain Sempurna untuk Klopp'
- Gundogan Sempat Minta Saran Klopp Sebelum Gabung City
- Moura Bantah Akan Pindah Ke Liverpool
- Crystal Palace Lepas Tawaran Perdana Untuk Christian Benteke
- Di Tangan Klopp, Mane Akan Kian Ganas
- Hummels Kerap Bersitegang Dengan Klopp
- Liverpool Beri Benteke Bandrol 30 Juta Pounds
- Mane: Musim Depan Akan Jadi Musim Spesial
- Klopp Berperan Besar Dalam Transfer Mane ke Liverpool
- Ejek Klopp Seperti Alat Kelamin Pria, Martin Skrtel Beri Penjelasan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Liverpool Akan Coba Raih Treble
Liga Inggris 8 Juli 2016, 20:46
-
Jelang Musim 2016-17, Liverpool Punya Keuntungan Besar
Liga Inggris 8 Juli 2016, 18:56
-
Klopp Resmi Bertahan di Liverpool Hingga 2022
Liga Inggris 8 Juli 2016, 18:02
-
Klopp Ingin Reuni dengan Blaszczykowski di Liverpool
Liga Inggris 8 Juli 2016, 03:15
-
Tim Promosi Serie A Juga Ingin Pulangkan Balotelli dari Liverpool
Liga Italia 8 Juli 2016, 02:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR