Sampai pada pekan ke 29 Premier League musim ini, Manchester City masih berada di peringkat ke empat klasemen sementara EPL. Mereka tertinggal 10 poin dari sang pemuncak klasemen Leicester City yang sudah mengoleksi 57 poin.
Kolarov yakin bahwa margin 10 poin itu bisa dikejar City, namun ia menyebut itu hanya bisa terjadi jika para tim-tim pesaing terpeleset di sisa 9 pertandingan terakhir ini. "Sangat Sulit (Menangkan Liga) karena peluang kami (untuk menjuarai liga) tidak hanya tergantung pada performa kami, jadi kami juga harus mengamati pertandingan yang lain juga" ungkap Kolarov kepada Daily Mail.
"Saya pikir kami harus tetap mencoba dan mulai memenangkan semua pertandingan tersisa dimulai pada hari Sabtu ini dan untuk meraih juara kami harus berharap tim-tim lain juga kehilangan poin di sisa musim ini" pungkas bek Timnas Serbia tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Manchester City vs Aston Villa: Skor 4-0
- Ingin Juara, Kolarov Desak City Menangi Lima Laga Beruntun
- Pellegrini Tak Mau Pikirkan Man City Terlempar Dari Empat Besar
- Pellegrini: Man City Bisa Juara Kalau Menang Terus
- Pellegrini Tak Menyerah Kejar Leicester
- Milner Harap Final COC Jadi Cambuk Bagi Liverpool
- Milner Masih Yakin Liverpool Bisa Tembus 4 Besar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rival Terpeleset, Peluang Liverpool Masuk 4 Besar Masih Terbuka
Liga Inggris 6 Maret 2016, 23:17
-
'Butuh sekitar 75 Poin Untuk Menangkan Premier League'
Liga Inggris 6 Maret 2016, 05:00
-
Kesabaran, Kunci Kemenangan City atas Villa
Liga Inggris 6 Maret 2016, 04:30
-
Pellegrini Puas City Bantai Aston Villa
Liga Inggris 6 Maret 2016, 04:10
-
Pellegrini: Pengalaman City Cukup Untuk Menangkan Liga
Liga Inggris 6 Maret 2016, 03:50
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR