Dalam persidangan umum di pengadilan Westmister, Terry sudah dinyatakan bebas dari segala tuduhan. Namun FA kemudian melayangkan tuntutan tambahan dan akan memeriksa Terry akhir bulan ini.
Dukungan dari Hodgson membuat direktur Football Against Racism marah. Piara Powar, sang direktur, menganggap Hodgson tidak tahu posisinya sebagai pegawai FA dengan melontarkan dukungan itu.
"Komentar Hodgson tentang terry adalah hal yang bodoh. Hal itu tak akan membantu percepatan penyelesaian kasus Terry oleh FA. Hodgson harusnya tahu bahwa dia dipekerjakan oleh FA, dan komentarnya bisa mencederai fungsi FA itu sendiri," ucap Powar.
Kasus Terry telah bergulir sejak Oktober tahun lalu. Semenjak itu pula, citra Terry terus memburuk akibat tuduhan rasisme kepada dirinya. Powar berharap agar kasus ini segera usai dan pihak yang bersalah bisa segera dijatuhi hukuman. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 22:18

-
Hodgson Pertanyakan Keputusan Rodwell Gabung City
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 16:50
-
Fans Sepak Bola Inggris Harus Belajar Dari Olimpiade
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 15:30
-
Hodgson Ingin FA Bebaskan Terry
Piala Dunia 15 Agustus 2012, 14:50
-
Lampard Kapteni Inggris Hadapi Azzurri
Piala Dunia 15 Agustus 2012, 00:13
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR