Sebelumnya, sejumlah penggawa City seperti David Silva, Aleksandar Kolarov, Samir Nasri, Edin Dzeko, dan Sergio Aguero sempat dilanda rumor hengkang pada musim panas ini. Namun manajemen City berhasil menahan mereka dan menyodorkan kontrak baru.
Lebih lanjut, Kompany menyebut bahwa keberhasilan mempertahankan pemain lama tak kalah vitalnya dengan merekrut amunisi baru di bursa transfer.
"Saya tak sedang membicarakan diri saya sendiri, namun kami telah memiliki begitu banyak pemain kelas dunia di sini. Mereka telah mempersembahkan gelar untuk City, anda tak akan bisa membeli pengalaman semacam itu," ungkap pria 28 tahun ini seperti dilansir Sky Sports.
"Apa saya senang mengetahui Silva, Kolarov, Nasri, Dzeko, dan Aguero tetap berada dalam tim? Tentu saja, saya benci jika harus melawan mereka. Saya pikir fans juga senang melihat kebijakan transfer kami."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Krisis Striker, City Bidik Rodriguez?
Liga Inggris 8 September 2014, 23:35
-
Jovetic Tumbang Dihajar Cedera Hamstring
Liga Inggris 8 September 2014, 20:48
-
Kompany: Anda Tak Bisa Membeli Pengalaman
Liga Inggris 8 September 2014, 16:53
-
Belanja City Kalah dari MU, Ini Pembelaan Kompany
Liga Inggris 8 September 2014, 14:28
-
Tuan Rumah EURO 2016 Diimbangi Serbia
Piala Eropa 8 September 2014, 10:55
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR