Bola.net - - Rekor kemenangan maupun unbeaten run bukanlah prioritas utama Manchester City. Yang paling penting adalah trofi.
Hal itu ditegaskan oleh kapten Vincent Kompany.
City musim ini memang tampil luar biasa. Dengan kemenangan dramatis 2-1 atas Southampton tengah pekan kemarin, berarti pasukan Josep Guardiola selalu menang dalam 19 laga terakhirnya di semua ajang.
"Saya percaya bahwa di setiap laga kami punya kesempatan untuk menang. Setelahnya, berkaca pada pengalaman saya, menjadi bagian dari tim yang tak terkalahkan hingga akhir Desember itu bagus namun sulit," kata Kompany kepada Sky Sports News.
Menurut Kompany, bicara tentang juara liga saat ini tidak tepat. Pasalnya, musim masih panjang. Yang paling penting adalah fokus untuk memenangi laga-laga berikutnya.
"Rekor-rekor itu hanya pengalihan dari tujuan sebenarnya, yaitu meraih trofi."
"Tentu saja kami ingin membuktikan bahwa kami mampu mengalahkan siapa saja. Namun target utamanya adalah untuk menjadi juara."
"Itu pun masih jauh. Sekarang, kami hanya perlu fokus memenangi laga selanjutnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diam-diam Madrid Hubungi Agen De Bruyne
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 17:02
-
David Silva, Raja Assist Manchester City
Liga Inggris 1 Desember 2017, 16:14
-
Chelsea Belum Menyerah Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Desember 2017, 15:12
-
Prediksi Manchester City vs West Ham 03 Desember 2017
Liga Inggris 1 Desember 2017, 12:22
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs West Ham
Liga Inggris 1 Desember 2017, 11:28
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR