Benzema telah berulangkali dikaitkan dengan transfer ke Emirates, seiring usaha Arsene Wenger memperkuat lini depannya dan mendatangkan satu pemain bintang di musim panas.
Jurnalis Italia, Emanuele Giulianelli lantas mengklaim The Gunners sudah mengajukan tawaran 45 juta poundsterling untuk mendapatkan jasa Benzema dan kabarnya Real Madrid memberikan respon positif.
"Kesepakatan soal Benzema akan segera tercapai, tawaran terbaik dari Arsenal 45 juta pounds. Mereka akan segera membuat kesepakatan. Ia ingin bermain di bawah Wenger," tulis Giulianelli di Twitter.
Namun demikian, Wenger kabarnya sudah menyiapkan pemain Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang sebagai alternatif andai memang mereka gagal mendapatkan Benzema. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sinyal De Gea Bertahan Makin Kuat
Liga Inggris 15 Agustus 2015, 20:40
-
Usai Mandi Bareng, Cristiano Ronaldo dan Si Junior Pamer Body
Bolatainment 15 Agustus 2015, 20:30
-
Lagi-lagi Arsenal Diklaim Hampir Dapatkan Benzema
Liga Inggris 15 Agustus 2015, 20:20
-
MU Diminta Segera Tuntaskan Saga Transfer De Gea
Liga Inggris 15 Agustus 2015, 00:30
-
Inilah Detail Kontrak Mewah Sergio Ramos
Liga Spanyol 14 Agustus 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR