Terry hanya duduk di bangku cadangan kala Chelsea menang atas Maccabi Tel Aviv dan Arsenal. Dalam dua pertandingan tersebut, The Blues juga sukses mencatat clean sheet, membuat banyak orang yakin bahwa mantan bek Inggris memang sudah selayaknya dipinggirkan.
Namun Lampard rupanya tidak setuju dengan hal tersebut.
"Saya mengenal sikap John dan saya tahu kualitasnya. Saya kira ia masih berusia 34 tahun dan cara ia bertahan, betapa cepat ia mengambil posisi, saya melihatnya sebagai bagian penting dari Chelsea dalam beberapa tahun mendatang," jelas Lampard pada ESPN FC.
"Saya tahu John amat peduli pada Chelsea. John adalah lambang klub, jadi saya kira fans juga punya ikatan emosional dengannya. Ia adalah bagian penting dari sukses yang kami raih di 10 atau 20 tahun terakhir. Jadi saya ingin ia terus bermain, namun bukan saya yang mengambil keputusan." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gigitan Suarez Lebih Buruk Dari Aksi Diego Costa
Liga Inggris 23 September 2015, 20:39
-
Dokter Eva Bersiap Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 23 September 2015, 18:58
-
Trofi Piala Liga Penting Bagi Mourinho
Liga Inggris 23 September 2015, 15:22
-
Mourinho Beber Kondisi Mental Terry
Liga Inggris 23 September 2015, 15:17
-
Madrid Dapatkan Sergio Ramos Versi Tiongkok
Liga Spanyol 23 September 2015, 14:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR