Pemain yang dibeli The Gunners dari Borussia Monchengladbach itu mengatakan bahwa ia sulit percaya dirinya bisa bergabung dengan tim yang diisi banyak bintang seperti Mesut Ozil dan Santi Cazorla.
"Saya harus mengakui bahwa di beberapa hari pertama, saya amat tegang. Anda bisa melihat banyak pemain kelas dunia, dari cara mereka mengumpan. Ozil, Sanchez, dan Cazorla contohnya, adalah sosok yang penting. Meski klub mengeluarkan uang banyak untuk saya, masih ada banyak hal yang bisa saya pelajari dari mereka," tutur Xhaka pada Express.
"Ada banyak hal, seperti etos kerja dan ambisi. Anda tidak bisa bersantai atau anda akan langsung ada di bangku cadangan. Setiap sesi latihan, setiap sprint, semua harus dilakukan dengan kemampuan terbaik. Saya tahu sebelum saya datang, bahwa tekanan di klub ini amat besar."
"Musim masih amat panjang, kami akan menjadi semakin kuat seiring berjalannya waktu." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xhaka Dipercaya Akan Sukses di Arsenal
Liga Inggris 2 September 2016, 21:04
-
Bomber Anyar Arsenal Terinspirasi Kejayaan Tahun 2003/04
Liga Inggris 2 September 2016, 20:32
-
Sambutan Manis Cazorla dan Bellerin Pada Lucas Perez di Arsenal
Liga Inggris 2 September 2016, 19:53
-
Tenanglah Arsenal, Cedera Mustafi Tidak Parah
Liga Inggris 2 September 2016, 19:04
-
Keown: Lucas Perez Seperti Vardy dari Spanyol
Liga Inggris 2 September 2016, 15:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR